Tentang Kami

PUSTEKNEWS merupakan portal berita online yang diterbitkan oleh SMK PUSTEK Serpong untuk memberikan informasi berupa berita kepada seluruh keluarga besar SMK PUSTEK Serpong maupun khalayak luas mengenai aktivitas, prestasi siswa, dan lainnya mengenai kegiatan yang ada di SMK PUSTEK Serpong.